Trip Goa Jomblang

goa jomblang - jomblang cave resort

1

Setelah sampai di area goa jomblang, wisatawan akan beristirahat di rest area sembari menunggu para crew mempersiapkan peralatan untuk memasuki luweng jomblang.

2

Setelah waktu ditentukan, peserta menuju ke mulut goa dan akan dibantu crew memasang perlengkapan caving untuk turun masuk kedasar goa vertical dengan sistem katrol menggunakan peralatan yang telah disediakan.

goa jomblang - jomblang cave
goa jomblang - jomblang cave

3

Di dasar goa peserta akan disuguhkan hutan purba dengan biota alami hingga masuk ke mulut goa horisontal berjalan -+ 350 meter menuju lorong ke luweng grubug ditemani sang pemandu.

4

Inilah ujung dari penelusuran goa, cahaya surga
yang dapat disaksikan di ujung lorong goa jomblang, tepatnya cahaya masuk dari mulut luweng grubug. 

setelah selesai menikmati, peserta akan kembali ke mulut goa jomblang untuk ditarik naik keatas dengan tenaga manusia, kebalikan dari proses turun.

goa jomblang - jomblang cave

Jomblang Cave Trip Ticket Rp. 500,000/Person

Includes Caving Equipment, Fees, Cave Guide, Insurance, Drinks & Boxed Food.

Kuota Kunjungan Maksimum Diterapkan Per Harinya. Untuk itu Pemesanan Tiket Maksimum 1 Minggu sebelum jadwal kunjungan